Politik

Bantuan Musim Dingin Kasih Palestina sampai di Kamp Pengungsian Turki

×

Bantuan Musim Dingin Kasih Palestina sampai di Kamp Pengungsian Turki

Sebarkan artikel ini



loading…

Kasih Palestina mengumumkan bantuan musim dingin yang mereka salurkan telah berhasil sampai di pengungsian warga Palestina di Turki. Foto/Dok. SINDOnews

JAKARTA – Kasih Palestina mengumumkan bantuan musim dingin yang mereka salurkan telah berhasil sampai di tempat pengungsian warga Palestina di Turki. Bantuan ini untuk meringankan beban para pengungsi yang tinggal dalam kondisi sangat rentan, terutama dengan cuaca musim dingin yang ekstrem.

Bantuan yang disalurkan terdiri dari jaket hangat, matras, dan selimut, yang sangat dibutuhkan oleh pengungsi untuk bertahan hidup di tengah suhu dingin yang membekukan. Pengiriman bantuan ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutan Kasih Palestina dalam mendukung warga Palestina yang berada di pengungsian, baik di Turki maupun di negara-negara lain yang menghadapi kesulitan serupa.

CEO Kasih Palestina Sopian Soprianto sangat bersyukur bantuan musim dingin ini akhirnya sampai ke tempat pengungsian Palestina di Turki. Dengan suhu yang semakin ekstrem, jaket, matras, dan selimut ini sangat penting untuk membantu mereka tetap hangat dan terlindungi.

”Kami berharap bantuan ini dapat sedikit meringankan penderitaan mereka, terutama anak-anak dan lansia yang paling rentan terhadap cuaca dingin,” katanya dalam siaran pers, Jumat (20/12/2024).

Sopian berterima kasih kepada para donatur dan mitra yang telah mendukung kampanye bantuan musim dingin ini. Tanpa dukungan mereka, pengiriman bantuan ini tidak akan berjalan lancar. ”Semoga melalui bantuan ini, kami bisa terus memberikan dukungan bagi saudara-saudara kita yang sedang menghadapi masa-masa yang penuh tantangan,” ujarnya.

Kasih Palestina berkomitmen terus memberikan bantuan kemanusiaan kepada pengungsi Palestina yang tinggal di berbagai Negara. Tujuannya meningkatkan kualitas hidup mereka dengan program-program berkelanjutan yang fokus pada kebutuhan dasar dan kesejahteraan pengungsi.

Kasih Palestina merupakan organisasi kemanusiaan yang berfokus pada bantuan untuk rakyat Palestina. Programnya mencakup bantuan pangan, kesehatan, pendidikan, serta dukungan kepada pengungsi Palestina di berbagai negara. Organisasi ini berkomitmen membantu mereka yang terdampak konflik dan krisis kemanusiaan, dengan memberikan akses kepada kebutuhan dasar yang diperlukan untuk bertahan hidup.

(poe)



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

panduan starlight princess x1000gacor tiada henti mahjong waysmahjong ways panduan trik scatterpanen scatter hitam mahjong ways 2strategi jitu maxwin mahjong wayscara profit mudah sugar rush 1000langkah jebolin lucky nekopola ahli cuan sweet bonanza x1000akun pg soft server luarkeuntungan menarik mahjong wins 2scatter naga emas mahjong wayssistem rng mahjong waysrahasia gacor jackpot terbesar mahjong waysmahjong ways 2 dini haripola mahjong maxwin ampuh terbaruserver luar negeri kambojarahasia pola rtp pragmaticrahasia mahjong ways full powerjurus akurat mahjong ways 2bantuan naga emas mahjong ways 2event terbatas mahjong wayssuper maxwin mahjong waysteknologi cheat mahjong waysalasan mengapa olympus xmas 1000 tidak profitmetode bomb bonanza terbarupanduan wild bandito mudah menangmahjong ways 2 tanpa polaakun vip pro mahjong wayspola scatter hitam instan mahjong waysslot gacorslot demo