loading…
Persaingan yang kian sengit untuk menjaga asa tetap lolos dan berada di klasemen atas membuat setiap tim akan mengerahkan seluruh performa mereka demi meraih kemenangan!
Laga sengit akan terus bergulir di matchday 16 Bundesliga. Dortmund dijadwalkan menjamu Leverkusen di Signal Iduna Park pada Sabtu (11/01/2025). Selain itu, Bayern Munchen akan melakoni laga tandangnya ke Borussia Park untuk melawan Monchengladbach yang terkenal dengan aksi penuh kejutan pada Minggu (12/01/25).
Dukung dan saksikan tim jagoanmu dalam gelaran Bundesliga 2024/25! Simak jadwal lengkapnya berikut:
Sabtu, 11 Januari 2025
02.25 WIB: Dortmund vs Leverkusen
21.25 WIB: SC Freiburg vs Holstein Kiel
21.25 WIB: FC Heidenheim 1846 vs FC Union Berlin
21.25 WIB: ST Pauli vs Eintracht Frankfurt
21.25 WIB: Hoffenheim vs Wolfsburg
21.25 WIB: Mainz 05 vs Bochum
Minggu, 12 Januari 2025
00.25 WIB: Monchengladbach vs Bayern Munchen
21.25 WIB: RB Leipzig vs Bremen
23.25 WIB: Augsburg vs Stuttgart
Streaming di Vision+ dengan langganan paket Premium Sports seharga Rp40.000,- dan rasakan euforia seru melalui layar gadgetmu. Dukung tim jagoanmu dengan download aplikasi Vision+ di Appstore atau Playstore sekarang!
Vision+, Streaming Ini Itu
#visionplus #BUNDESLIGA
(sto)