Politik

Kemhan Investigasi Dugaan Kebocoran 700 Ribu Data Pribadi

×

Kemhan Investigasi Dugaan Kebocoran 700 Ribu Data Pribadi

Sebarkan artikel ini



loading…

Kepala Biro Informasi Pertahanan Kemhan, Brigjen Frega Ferdinand Wena menyatakan sedang melakukan investigasi terkait informasi dugaan diretasnya 700.000 data pribadi individu di lingkungan Kemhan. Foto/Dok.SindoNews

JAKARTA – Kementerian Pertahanan (Kemhan) sedang melakukan investigasi terkait informasi dugaan diretasnya 700.000 data pribadi individu di lingkungan Kemhan. Investigasi ini dilakukan dengan menggandeng tim Keamanan Siber.

“Kemhan saat ini sedang melakukan investigasi bersama tim teknis keamanan siber dan satuan kerja terkait,” kata Kepala Biro Informasi Pertahanan Kemhan, Brigjen Frega Ferdinand Wenas dalam keterangan, Rabu (9/7/2025).

Baca juga: Keren! PT PAL Berencana Bangun Kapal Induk untuk Helikopter dan Drone pada 2027

Dia menyampaikan bahwa pihaknya memiliki komitmen penuh dalam kerahasiaan data sesuai Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2022 tentang Pelindungan Data Pribadi. Dalam hal ini Kemhan juga akan mengambil langkah penguatan sistem.



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

link hoki mahjong ways 3maxwin gede mahjong wins 2akun mahjong wins barukebun scatter mahjong ways 2mahjong auto maxwinmahjong dinilai pentingmas ariel jackpot mahjongmaxwin 53 juta mahjong waysmaxwin mahjong ways 3 hitungan menitmenang belasan juta mahjong depo qrisprofit mahjong malam mingguradit bongkar mahjongkaisar89slot gacor