Politik

Rusia Dukung Indonesia Menjadi Anggota HCCH

×

Rusia Dukung Indonesia Menjadi Anggota HCCH

Sebarkan artikel ini



loading…

Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menyebut Rusia mendukung keanggotaan Indonesia di Hague Conference on Private International Law (HCCH). Foto/SindoNews

JAKARTA – Rusia mendukung keanggotaan Indonesia di Hague Conference on Private International Law (HCCH). Saat ini, Indonesia sedang dalam proses untuk menjadi anggota HCCH, organisasi internasional yang mempunyai misi melakukan unifikasi progresif terhadap aturan hukum perdata internasional.

Langkah tersebut sejalan dengan upaya Pemerintah Indonesia yang saat ini sedang dalam proses pembentukan Rancangan Undang-undang tentang Hukum Perdata Internasional (RUU HPI) yang telah masuk dalam Program Legislasi Nasional (prolegnas) prioritas 2025.

Hal itu terungkap dalam kunjungan kerja Menteri Hukum Supratman Andi Agtas ke Rusia. Dalam kunker tersebut, hubungan antara kedua negara kembali diperkuat melalui pertemuan bilateral dengan Menteri Kehakiman Rusia, Konstantin Chuychenko.

Baca juga: Pendaftaran Merek di Indonesia Paling Lama 6 Bulan, Lebih Cepat dari Amerika dan China

“Pemerintah Rusia mendukung penuh keanggotaan Indonesia di HCCH dan mendukung juga Indonesia mengaksesi services convention yang merupakan bagian dari HCCH,” ujar Menteri Kehakiman Rusia, Chuichenko Konstantin, Rabu (21/5/2025).



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

link mahjong ways 2 jp pausrutin cuan mahjong wins 2jp 63 juta di mahjong ways 2scatter hitam mahjong wins 3 semakin ramaikemenangan tercepat mahjongrasakan jackpot mahjongrtp mahjong gampang menangscatter hitam mahjong cepat menangmahjong auto maxwinmahjong dinilai pentingmas ariel jackpot mahjongmaxwin 53 juta mahjong waysmaxwin mahjong ways 3 hitungan menitmenang belasan juta mahjong depo qrisprofit mahjong malam mingguradit bongkar mahjongkaisar89slot gacor